Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara optimasi SEO pada gambar

Cara optimasi SEO pada gambar

Cara optimasi SEO pada gambar - Optimasi SEO ?
Optimasi SEO merupakan hal yang penting, bagi anda yang mempunayi blog atau website. Salah satu cara supaya blog atau website kita meningkat, yaitu dengan mengoptimasi blog atau webiste kita. Dengan mengoptimasi SEO, blog kita mampu bersaing di SERP bahkan menguasai SERP. Dan untuk saat ini search engine terbesar yang paling banyak digunakan pengguna internet adalah Google. Untuk itu, kita harus bisa membuat blog kita baik dimata Google, meskipun ada juga search engine yang lainnya.
Salah satu optimasi SEO yang bisa kita terapkan pada blog, adalah mengoptimasi SEO pada gambar.
Langsung saja, bagi anda yang ingin optimasi SEO pada gambar, bisa disimak langkah-langkah nya :
Cara optmasi SEO pada gambar, yaitu :
1. Upload Gambar ke postingan anda (Sebelum upload, beri keyword yang anda targetkan pada gambar tersebut).
2. Setelah itu beri title tag dan alt tag pada gambar tersebut.
Contoh pemasangan nya :
<img alt="Cara optimasi SEO pada gambar" height="150" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj4sxQqMu3FIvP4IHN9X-oqn8hP8pMWOyILxIdfnHaIZGd8_ORv4CWG8ITtIcXGkNKb_NIbHCdBBV9_wiOOFuV7kqRYu0N7KOWa5FLTY05qbSwnxFIF836O53jC14EE4F-rgI6XhIh1fZI/s200/optimasi+seo+pada+gambar.jpg" title="Cara optimasi SEO pada gambar" width="200" />
Kode HTML yang belum di beri title tag dan alt tag nya :
<img  height="150" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj4sxQqMu3FIvP4IHN9X-oqn8hP8pMWOyILxIdfnHaIZGd8_ORv4CWG8ITtIcXGkNKb_NIbHCdBBV9_wiOOFuV7kqRYu0N7KOWa5FLTY05qbSwnxFIF836O53jC14EE4F-rgI6XhIh1fZI/s200/optimasi+seo+pada+gambar.jpg" width="200" />
Jadi, anda hanya harus menyisipkan alt tag dan title tag pada kode HTML tersebut.
Untuk melihat kode HTML tersebut, sesudah anda upload gambar, pilih opsi HTML yang ada disamping opsi Compose (Untuk pengguna Blogspot)